Ada 5 Ciri Introvert Ketika Berbicara, Relate Nggak Sama Kamu?

- Kamis, 8 September 2022 | 15:20 WIB
Ada 5 Ciri Introvert Ketika Berbicara, Relate Nggak Sama Kamu? (Shutterstock)
Ada 5 Ciri Introvert Ketika Berbicara, Relate Nggak Sama Kamu? (Shutterstock)

Umumnya orang yang introvert suaranya kecil, mukanya datar, gerak tubuhnya minim. 

Baca Juga: Orang Tua Toxic Perlu Dilawan atau Dibiarkan Saja? Simak 5 Penjelasan dari Psikolog

Namun, bukan berarti dia orang yang sombong, tetapi memang pada dasarnya seperti itu. 

Jika kamu seorang ekstrovert, maka perlu memahami dia yang notabene-nya introvert

Biasanya orang introvert tidak suka berbicara dengan keras, muka datarnya menjadi ciri khas bahwa dia memang kesulitan untuk beramah tamah dengan orang baru. 

Baca Juga: Jangan Ceroboh, Perhatikan 5 Cara Merawat AC Mobil Supaya Tetap Awet dan Dingin

  • Tidak Suka Keramaian

Terakhir, seorang introvert tidak menyukai keramaian, dia tidak akan merasa nyaman. 

Terkadang dia juga sering kelihatan tidak nyaman ketika sedang berbicara seraya ditemani live music. 

Menurut dia, itu sangat mengganggu dan membuatnya tidak nyaman berlama-lama berada di tempat tersebut. 

Namun, ada kecualinya, dia juga bisa saja nyaman di tempat apa pun. 

Baca Juga: Mobil Kamu Mengeluarkan Bau Tak Biasa? Perhatikan 4 Kondisi AC Mobil yang Perlu Dilakukan service

Catat baik-baik, mereka akan bebas melakukan apa saja dengan seseorang yang dia anggap sebagai sahabat pake banget.

  • Sangat Teliti

Bagi kamu seorang ekstrovert atau pun ambivert, kamu harus hati-hati dengan dia. 

Introvert dikenal sebagai orang yang sangat teliti dan bisa sadar dengan hal-hal kecil yang biasanya kamu tidak sadar. 

Baca Juga: Intip 5 Kebiasaan Buruk Orang Tua yang Bisa Menular Pada Anak, Jangan Lakukan Lagi!

Halaman:

Editor: Ade Windiarto

Sumber: Instagram

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Renungan Katolik Minggu 05 Feb 2023, Minggu Biasa V

Minggu, 5 Februari 2023 | 10:06 WIB

Puisi tentang Mama, Haru, Sedih dan Bangga

Selasa, 31 Januari 2023 | 22:43 WIB
X