Berhenti Bohong! 5 Tanda Ini Jelas Menunjukkan Kalau Kamu Sakit Hati

- Rabu, 31 Agustus 2022 | 19:23 WIB
Berhenti Bohong! 5 Tanda Ini Jelas Menunjukkan Kalau Kamu Sakit Hati (Shutterstock)
Berhenti Bohong! 5 Tanda Ini Jelas Menunjukkan Kalau Kamu Sakit Hati (Shutterstock)

LINTAS PEWARTA - Sakit hati nyatanya tidak bisa disembunyikan, meskipun kamu menutupinya dengan alibi baik-baik saja. 

Berhenti berbohong, karena ada tanda jelas yang menunjukkan kalau kamu sakit hati

Berikut adalah tanda jelas yang menunjukkan kalau kamu sakit hati:

  1. Ogah bertemu dengannya

Tanda yang pertama ialah kamu ogah atau tidak mau bertemu dengannya. 

Baca Juga: 7 Kebiasaan Sepele Ini Justru Bikin Wajahmu Jerawatan Parah, Ada Apa Saja?

Entah karena kamu pernah dikecewakan atau dibuat marah, namun bertemu dengannya sama sekali tidak ada di daftar keinginanmu. 

Kalau sudah seperti ini, meskipun kamu menyangkal, sebenarnya kamu sakit hati padanya, lho.

  1. Banyak tidur

Hal berikutnya yang menandakan kamu sebenarnya sedang sakit hati ialah, kamu banyak tidur. 

Banyak dari kita yang tidak menyadari kalau tubuh juga merespon perasaan kita. 

Baca Juga: Kecelakaan Truk Trailer di Bekasi, Puluhan Siswa SD Menjadi Korban

Bukan jenis banyak tidur karena kelelahan, kamu tidak terlalu lelah tapi tubuhmu selalu ingin tidur dan seperti tidak bertenaga mau melakukan aktivitas apa pun.

  1. Nafsu makan tak menentu

Selain mempengaruhi jam tidur, perasaan juga berpengaruh besar pada pola dan porsi makan. 

Di keadaan tertentu seperti sakit hati atau lainnya, nafsu makanmu cenderung berubah. 

Entah itu meningkat ataupun menurun, atau juga bisa yang tadinya kamu sangat ingin makan tapi tidak lama kemudian justru kehilangan selera. 

Halaman:

Editor: Ade Windiarto

Sumber: Instagram

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Renungan Katolik Minggu 05 Feb 2023, Minggu Biasa V

Minggu, 5 Februari 2023 | 10:06 WIB

Puisi tentang Mama, Haru, Sedih dan Bangga

Selasa, 31 Januari 2023 | 22:43 WIB
X